Asal usul Valentine 14 february - Hari Kasih Sayang
Banyak dikatakan bahwa Hari Valentine berawal dari kisah cinta terlarang nan romantis seorang pemuka agama bernama Valentine. Tulisan pertama yang menyebutkan tentang Hari Valentine sebagai hari untuk merayakan kasih sayang ditemukan pertama kali pada tahun 1382. Saat itu ada tradisi di antara para prajurit untuk memberikan hadiah kepada para kekasih dan istrinya.
Dibalik itu semua perayaan hari valentine ini juga sempat mengukir sejarah kelam karenanya, yang kami posting pada Fakta Kelam Hari Valentine yang kami posting terdahulu. Pada zaman modern ini, hari Valentine didominasi oleh hati berwarna pink dan yang dipanah oleh Cupid. Padahal asal-usul perayaan ini justru sangat berbeda jauh dengan simbol-simbol cinta ini. Valentine sebenarnya adalah seorang biarawan Katolik yang menjadi martir. Valentine dihukum mati oleh kaisar Claudius II karena menentang peraturan yang melarang pemuda Romawi menjalin hubungan cinta dan menikah karena mereka akan dikirim ke medan perang.
Valentine, sang biarawan melihat derita sepasang kekasih yang dirundung trauma cinta. Diam-diam mereka berkumpul dan memperoleh siraman rohani dari Valentine. Sang biarawan bahkan memberi mereka sakramen pernikahan. Akhirnya aksi ini tercium oleh Kaisar. Valentine dipenjara. Oleh karena ia menentang aturan kaisar dan menolak mengakui dewa-dewa Romawi, dia dijatuhi hukuman mati.
Dibalik itu semua perayaan hari valentine ini juga sempat mengukir sejarah kelam karenanya, yang kami posting pada Fakta Kelam Hari Valentine yang kami posting terdahulu. Pada zaman modern ini, hari Valentine didominasi oleh hati berwarna pink dan yang dipanah oleh Cupid. Padahal asal-usul perayaan ini justru sangat berbeda jauh dengan simbol-simbol cinta ini. Valentine sebenarnya adalah seorang biarawan Katolik yang menjadi martir. Valentine dihukum mati oleh kaisar Claudius II karena menentang peraturan yang melarang pemuda Romawi menjalin hubungan cinta dan menikah karena mereka akan dikirim ke medan perang.
Valentine, sang biarawan melihat derita sepasang kekasih yang dirundung trauma cinta. Diam-diam mereka berkumpul dan memperoleh siraman rohani dari Valentine. Sang biarawan bahkan memberi mereka sakramen pernikahan. Akhirnya aksi ini tercium oleh Kaisar. Valentine dipenjara. Oleh karena ia menentang aturan kaisar dan menolak mengakui dewa-dewa Romawi, dia dijatuhi hukuman mati.